PATROLI KRYD SIANG HARI POLSEK GALUR

GALUR.Personil Polsek Galur dipimpin Aipda Jumakir beserta 2(dua) anggota melaksanakan giat patroli KRYD dalam rangka PPKM Level 3, guna cegah 3C ( Curat, Curas dan Curanmor ) Kejahatan jalanan, Pekat dan Gangguan Kamtibmas lainnya.Kamis(24/02/2022).

Dalam kesempatan tersebut petugas memberikan himbauan atau pesan pesan kamtibmas dibeberapa tempat :
Di depo pasir Kranggan menghimbau kepada tenaga depo pasir agar selalu berhati-hati dalam memarkir kendaraan,pastikan dalam keadaan terkunci dan kunci di cabut dari motor dan berhati-hati dalam menyimpan barang pribadinya, Di toko Yono Karangsewu menghimbau kepada pemilik toko agar selalu waspada terhadap peredaran uang palsu, CCTV agar diaktifkan dan menghimbau kepada pembeli agar mengecek barang yang dibeli sebelum meninggalkan toko, Di Pemukiman warga Ped. Sigran Tirtorahayu menghimbau kepada warga yang berkumpul agar selalu waspada terhadap orang yang mencurigakan yang masuk perkampungan dan berhati-hati dalam parkir kendaraan bermotor, pastikan kunci dalam keadaan tercabut untuk menghindari hal-hal yang tidak di inginkan.

Pada saat berlangsungnya kegiatan patroli situasi masih dalam keadaan aman terkendali.(afd@humassekgalur).

Subscribe

Thanks for read our article for update information please subscriber our newslatter below

No Responses

Comments are closed.